Ini Sosok AKBP Suryono Kapolres Tuban yang Baru
Tubannews.id – Setelah sekitar sembilan bulan menjabat sebagai Kapolres Tuban, kini posisi AKBP Rahman Wijaya telah resmi digantikna oleh AKBP Suryono. Kegiatan upacara serah terima jabatan tersebut berlangusng di Polda Jawa Timur pada hari Kamis 4 Mei 2023 kemarin. Kegiatan Sertijab itu dipimpin oleh Kapolda Irjen Pol. Dr. Toni Harmanto. Mutasi jabatan tersebut tertuang dalam…